Pelatihan Internal Auditing : Paradigma Baru Internal Audit
Deskripsi Pelatihan
Dalam Pelatihan ini peserta akan diberikan pemahaman secara komprehensif terkait Ruang Lingkup Internal Auditing, Pengertian Internal Auditing, External Audit, Struktur Organisasi, Hubungan Internal Audit & External Audit, Standar Profesi Internal Audit, Kode Etik Profesi, Auditor Internal sebagai salah satu pilar Good Corporate Governance (GCG), Jenis-jenis audit : Audit Umum, Audit Kinerja, Audit Kepatuhan , Bukti-bukti Audit ; (Pisik, Dokumentasi, Konfirmasi, Prosedur Analitis, Pengamatan, Perhitungan Matematis ), dll.
Materi Pelatihan
- Ruang Lingkup Internal Auditing
- Pengertian Internal Auditing
- External Audit, Struktur Organisasi, Hubungan Internal Audit & External Audit
- Standar Profesi Internal Audit
- Kode Etik Profesi
- Auditor Internal sebagai salah satu pilar Good Corporate Governance (GCG)
- Jenis-jenis audit : Audit Umum, Audit Kinerja, Audit Kepatuhan
- Bukti-bukti Audit ; (Pisik, Dokumentasi, Konfirmasi, Prosedur Analitis, Pengamatan, Perhitungan Matematis )
- Paradigma Baru Auditor Internal (The New Paradigm of Internal Auditor)
- Peran Auditor Internal sebagai Konsultan Internal (Internal Consultant)
- Peran Auditor Internal sebagai Katalisator (Catalist).
- Value Added Internal Auditing for strategic business partner : Teknik-teknik Value Added Auditing
- Laporan Keuangan & Pengendalian Intern
- Laporan Tahunan
- Pengendalian Internal,
- Pengendalian Akuntansi
- Pengendalian Administrasi
- Tantangan Internal Auditor
- Orientasi berbasiskan risiko (Risk- based Orientation).
- Perspektif global (Global Perspective).
- Governance Expertise.
- Technologically Adept.
- Business Acumen.
- Berpikir kreatif & solusi masalah (Creative Thinking & Problem Solving).
- Strong Ethical Compass.
- Communication Skills.
- Ruang Lingkup audit :
- Audit Kas
- Audit piutang usaha
- Audit persediaan
- Audit biaya dibayar dimuka
- Audit Aktiva Tetap
- Audit Utang Usaha
- Audit Kredit Bank
- Audit Modal
- Studi kasus
Tujuan dan Manfaat Pelatihan
Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan mampu untuk :
- Memahami perbedaan paradigma lama dengan paradigma baru Internal Auditor.
- Memahami konsep, teknik dan aplikasi internal audit secara mendalam.
- Memahami peranan serta fungsi Internal Auditor sebagai Konsultan Intern(Internal Consultant) serta katalisator (catalyst) perusahaan
- Memahami penerapan konsep-konsep good corporate governance dalam auditor internal.
- Memahami teknik-teknik Value Added Auditing.
- Mengetahui dan mampu menyelesaikan tantangan yang dihadapi oleh Internal Auditor.
Jadwal dan Tempat Pelatihan
Bulan | Minggu I
Bandung |
Minggu II
Jakarta |
Minggu III
Bandung |
MInggu IV
Yogyakarta |
Januari | 6-8 | 13-15 | 20-22 | 27-29 |
Februari | 3-5 | 10-12 | 17-19 | 24-26 |
Maret | 3-5 | 10-12 | 17-19 | 24-26 |
April | 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30 |
Mei | 5-7 | 13-15 | 19-21 | 26-28 |
Juni | 2-4 | 9-11 | 16-18 | 23-25 |
Juli | 7-9 | 14-16 | 21-23 | 28-30 |
Agustus | 4-6 | 11-13 | 18-20 | 25-27 |
September | 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 |
Oktober | 6-8 | 13-15 | 20-22 | 27-29 |
November | 3-5 | 10-12 | 17-19 | 24-26 |
Desember | 1-3 | 8-10 | 15-17 | 22-24 |
Harga Pelatihan
Offline
- Public Training mulai dari 5.000.000 – 7.000.000 per orang
- Inhouse Training mulai dari 850.000 per orang
Online
- Public Training mulai dari 1.200.000 per orang
- Inhouse Training mulai dari 600.000 per orang
Fasilitas Pelatihan
- Sertifikat Pelatihan
- Expert Trainer
- Coffee Break 2x per hari
- Lunch 1x per hari
- Room meeting hotel minimal bintang tiga
- Materi pelatihan dalam bentuk hard copy dan juga soft copy
- ATK
- Backpack exclusive
- Jaket eksklusif (souvenir)
- Dokumentasi
- Laporan Pelatihan
- Pre and Post Test
Baca juga : Pelatihan Tipikor dalam Pengelolaan Keuangan Perusahaan & Perbankan
Instagram kami : https://www.instagram.com/takaartaguna/
Views: 3